Senin, 25 April 2016

Pamflet LKTI FPP UNDIP 2016


HM S-1 Peternakan Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro Proudly Present: 

"Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional Tingkat SMA sederajat 2016"

Tema:
Mengembangkan IPTEK Bidang Peternakan dan Pertanian yang Kreatif dan Inovatif untuk Meningkatkan Kearifan Lokal

dengan sub tema:
1. Optimalisasi potensi ternak lokal dalam upaya pemenuhan kebutuhan protein hewani
2. Pemanfaatan teknologi bidang peternakan dalam upaya peningkatan produksi dan produktivitas ternak
3. Peran Iptek dlm optimalisasi agribisnis menghadapi MEA
4. Optimalisasi iptek pertanian dlm mendukung swasembada pajalebu
5. Diversifikasi produk peternakan dan pertanian untuk menghasilkan produk ASUH dan mendukung penjaminan ketahanan pangan nasional

Timeline:
Pendaftaran: 25 April 2016 - 7 Agustus 2016
Pengumpulan Karya: 25 April 2016 - 14 Agustus 2016
Pengumuman Finalis: 2 September 2016
Grand Final: 29 September 2016 - 1 Oktober 2016

Hadiah:
Juara 1
tropi, uang pembinaan Rp 5.000.000, souvenir, sertifikat, piagam penghargaan
Juara 2
tropi, uang pembinaan Rp 3.000.000, souvenir, sertifikat, piagam penghargaan
Juara 3
tropi, uang pembinaan Rp 2.000.000, souvenir, sertifikat, piagam penghargaan

more info
line: @zcq1032t
twitter: @LKTI_Undip
fb: LKTI Nasional
ig: lktifppundip
web: www.lktifppundip.blogspot.co.id

Related Posts:

  • Buku Pedoman Penulisan LKTI SMA 2018Buku Pedoman Penulisan LKTI SMA 2018 Semangat :) "Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah" - Pramoedya Ananta Toer. Silahkan Download Disini … Read More
  • PEMBUKAAN PENDAFTARAN LKTIN SMA 2019 [[ PEMBUKAAN PENDAFTARAN LKTIN SMA 2019 ]]  Hallo Cendekiawan Muda!  Pendaftaran LKTIN SMA 2019 sudah DIBUKA nihh..  Simak informasi dibawah ini yuuuuu👇👇  °Tema° "Inovasi dalam sektor peternaka… Read More
  • Pengumuman Finalis 10 Besar LKTI N SMA-Sederajat 2017 📣CONGRATULATION📣Selamat kepada 10 Finalis Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional SMA-Sederajat 2017 Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro. Kami tunggu kehadirannya pada tanggal 28 September 2017. °More … Read More
  • Formulir Pendaftaran LKTI SMA 2018Semangat kawan. Hasil tidak akan pernah menghianati usaha Formulir Pendaftaran LKTI SMA 2018 Silahkan Download Disini … Read More
  • PEMBUKAAN PENDAFTARAN LKTIN SMA 2018 [[ PEMBUKAAN PENDAFTARAN LKTIN SMA 2018 ]] Hallo, Salam semangat creator tanah air 👊Sudah siapkah membawa nama baikmu di kancah nasional ? Pendaftaran LKTIN SMA 2018 sudah DIBUKA lohh.. Langsung saja simak informasi di… Read More

14 komentar:

Unknown mengatakan...

Sub temanya boleh ambil 2 ga?

lktifpp mengatakan...

Setiap Tim boleh mengambil 2 sub tema (pokok pembahasan) dalam 1 karya.

Roaetun Nabiya mengatakan...

Di kampus saya kok ada untuk mahasiswa juga. Disini kok Sma saja

lktifpp mengatakan...

Fakultas Peternakan dan Pertanian Undip mengadakan 2 macam LKTI Nasional, untuk tingkat SMA-Sederajat diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Peternakan, sedangkan yang tingkat Mahasiswa diselenggarakan Himpunan Mahasiswa Pertanian. Silakan kunjungi laman resmi HMJ Pertanian untuk menanyakan info lebih lanjut mengenai LKTI tingkat Mahasiswa di www.hmjpertanianundip.blogspot.com

angga stev vay mengatakan...

kalo 10 finalis masuk. yang juara ada berapa ya?

lktifpp mengatakan...

10 finalis akan mempresentasikan hasil karyanya, kemudian akan diambil 3 terbaik meliputi juara 1,2 dan 3.

hallohaa mengatakan...

Jadi yg diperhitungkan buat ke undip hanya 3 besar saja?

Unknown mengatakan...

Untuk pengiriman naskahnya softcopy atau hardcopy... dikirim kemana

lktifpp mengatakan...

10 besar yang lolos Grand Final diprioritaskan masuk fakultas peternakan dan pertanian undip.

lktifpp mengatakan...

Pengiriman naskah dalam bentuk hardcopy sebanyak 3 rangkap dan softcopy dikirim melalui email. Untuk detail nya bisa dilihat di pedoman penulisan. Buruan ya! udah H-20 lho. Samangat!

Moch Syahrudin mengatakan...

maksud dari sub tema yang ke 2 itu gimana min

Fanny Astria LF mengatakan...

Ka untuk pendaftaran dan transfernya hubungi kemana?

lktifpp mengatakan...

Untuk info lengkap mengenai pendaftaran bisa didownload di link berikut :
http://lktifppundip.blogspot.co.id/2016/04/forrmulir-pendaftaran-dan-pedoman.html?m=1

lktifpp mengatakan...

Sub tema yang kedua yaitu tentang pemanfaatan teknologi bidng peternakan dalam upaya peningkatan produksi dan produktivitas ternak. Untuk info lebih lanjut bisa add official line LKTI FPP berikut: @zcqlO32t